Sabtu, 27 Jun 2015

CARA MENGANALISA DENGAN CANDLESTICK (Siri-2)

Fungsi dari analisa baik itu secara teknikal atau fundamental adalah menentukan apakah harga akan naik atau turun , akan bergerak searah atau balik arah .

Berdasarkan jenisnya analisa dibagi menjadi 2 iaitu :

1. Analisa untuk menentukan trend yang akan terjadi , iaitu menganalisa pergerakan harga secara global dan memperkirakan bentuk grafik yang akan terjadi.

2. Analisa untuk menentukan jenis candle yang akan terbentuk , apakah candle bullish atau candle bearish. Ertinya hanya membidik 1 candle saja , namun candle yang dibidik ini memiliki jarak yang sama besar dengan sebuah trend. Sehingga biasanya candle yang dibidik itu menggunakan time frame 4 jam ke atas.

Dalam hal menentukan trend yang yang akan terbentuk, pattern candlestick hanya sebagi pendukung sahaja.  Iaitu sebagai pemberi signal masuk / entry point, sehingga trader mendapatkan harga terbaik.

I) Entry Point Trend Naik
Trend naik dapat dideteksi dengan munculnya candle bullish penerusan berbadan panjang setelah grafik membetuk low yang meninggi.


Dan inilah hasilnya.....

 

II) Entry Point Trend turun
Trend menurun bisa terjadi dengan  munculnya candle bearis penerusan badan yang panjang  setelah grafik membetuk high yg merendah.

 

Inilah hasilnya.....


III) Entry Point Balik Arah Naik
Pembalikan arah dari trend turun menjadi trend naik boleh dikesan oleh munculnya candle hammer atau inverted hamer serta candle reversal di area oversold.


Inilah hasilnya.....


IV) Entry Point Balik Arah Turun
Pembalikan arah dari trend naik menjadi trend turun boleh dikesan dengan munculnya candle shooting star, hanging man dan candle jenis reversal lainnya di area overbought.


Inilah hasilnya ....


Dalam hal menentukan jenis candle selanjutnya apakah bullish atau bearish, candlestick berfungsi sebagai aktor utama,  pendukungnya adalah bentuk grafik penyusunan candle sebelumnya
.
I) Entry point penerusan adalah jika candle sebelumnya membentuk candle continuation dan grafik penyusunnya meneunjukan trend masih akan berlanjutan.

Yang paling berpotensi melanjutkan trend adalah ketika harga baru saja balik arah, atau trend baru sedang bermula, kerana jika trend telah terbentuk maka potensi selanjutnya adalah pelemahan. Oleh kerana itu untuk membidik candle selanjutnya sebaiknya kita gunakan candle yang mencirikan bahawa harga baru saja balik arah atau trend baru dimulai. Dan bentuk candle tersebut seperti ini :


Contoh analisa :


Pada gambar diatas kita melihat bahwa telah muncul candle jenis continuation. Dari sini kita boleh memprediksi bahawa candle selanjutnya akan turun. Untuk memastikannya kita lihat pada pola grafiknya pada time frame yang lebih kecil, lalu kita analisa apakah grafik nya menunjukan akan terjadi trend turun juga.


 Dari grafik di atas kita menemukan 3 hal yang menunjukan trend akan turun yaitu :
– Adanya puncak yang merendah
– Garis support yang berhasil ditembus
– Penembusan garis support ini dikonfirmasi dengan sebuah koreksi yang kemudian di balikkan lagi kebawah oleh candle panjang .

Dan inilah hasilnya .....


hasil prediksi trend turun


II) Entry point pembalikan arah adalah jika candle sebelumnya menunjukan jenis candle reversal, pengesahan dengan bentuk grafik penyusunnya yang overbought atau oversold atau pun konvergen .

2 ulasan:

  1. Cara menganalisanya sangat baik gan, sekarang ini saya mencoba untuk bisa menganalisa market dengan baik di broker octafx dengan menggunakan sistem candletick namun yang utama saya gunakan sistem support dan resistan saja

    BalasPadam
  2. Hello,

    My name is Andrew, I represent Partnership Department of NewForex.
    I would like to discuss cooperation with You, we can offer partners payments (IB \ revenue share) - up to 80% of spread and CPA for attracted active traders.

    Our advantages:
    - Fast commission withdrawals, great choice of payment systems;
    - Opportunity to control the statistics of transfers through your link, the number of referals, see deposited fees online;
    - A wide range of advertizing material from NewForex;
    - Fast and convenient payment systems for the withdrawal of partner’s fees;
    - Support and individual approach to every partner.

    For the clients attraction You can also use the information about our bonuses.

    If you are not interested, just tell me why. Any feedback from you is important to me to serve you better in the future.

    To discuss cooperation with licensed brokerage NewForex please contact me:
    mail: partnership@newforex.com
    skype: partnership.newforex
    site: www.newforex.com/about_us/partners

    BalasPadam